You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Gerbosari
Kalurahan Gerbosari

Kap. Samigaluh, Kab. Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta

Selamat Datang Di Website Resmi Kalurahan Gerbosari, Kapanewon Samigaluh, Kabupaten Kulon Progo

Dari SD Menggermalang lahirlah Putra-putra Terbaik bangsa

Administrator 21 September 2019 Dibaca 459 Kali

GB News (21/9). Sekolah Dasar Menggermalang termasuk jajaran sekolah tertua yang ada di desa Gerbosari. Sebelum berubah menjadi Sekolah Dasar, dulunya bernama Sekolah Rakyat (SR) sekolah ini telah eksis sebelum zaman kemerdekaan. Dengan belum adanya gedung pada zaman sebelum kemerdekaan sekolah ini 'numpang' di rumah warga yang ada di Pedukuhan Sumbo.  Seiring dengan adanya kemerdekaan mulailah sekolah-sekolah mulai di bangun, termasuk juga sekolah ini yang dibangun diatas Tanah Kas Desa tepatnya di Pedukuhan Dukuh Desa Gerbosari Kecamatan Samigaluh. 

 

Baca juga:

Visitasi dan Akreditasi Badan Akreditasi Nasional PAUD dan PNF di Kelompok Bermain Rahayu Siwi

 

Berdasarkan implemenyasi Kurikulum 2013 materi pendidikan pramuka menjadi salah satu materi yang harus menjadi ekstra Kurikuler wajib. Oleh karenanya penting bagi bapak ibu guru untuk menambah wawasan dan pendalaman tentang Materi kepramukaan. Pada Jumat 20 September 2019 bertempat di SD menggermalang Gugus binaan 3 dilaksanalan workshoop bahan ajar pramuka dengan nara sumber dari Kwartir ranting. Semoga dapat bermanfaat dan menambah bekal bagi bpk ibu guru untuk membentuk charakter siswa secara optimal agar menjadi orang Indonesia yg berachlak mulia, cerdas, trampil, peduli pada lingkungan dan peduli pada sesamanya. Red-Santo

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image